Apa kamu bingung buat mengetahui apakah si dia itu memang pendekatan sebagai seorang yang jatuh cinta sama kamu? Atau kamu sendiri masih bingung tentang perasaan kamu yang sekedar nyaman, sekedar sayang sebagai sahabat, atau memang kamu itu beneran jatuh cinta sama si dia? Yuk, baca artikel ini tentang dua puluh ciri-ciri orang yang sedang jatuh cinta.
danbo jatuh cinta |
1. Adanya perasaan menerima apa ada adanya baik kelebihan maupun kekurangan kepada seseorang yang dicintainya
2. Adanya perhatian yang ekstra dan spesial kepada seseorang yang dicintainya
3. Selalu berusaha untuk meluangkan waktu kepada seseorang yang dicintainya
4. Mau tahu segalanya tentang seseorang yang dicintainya, seperti hal yang disukainya dan yang tidak disukai
5. Selalu berpikiran bahwa kamu itu adalah satu-satunya yang dicintai
6. Hapal segala tentang kamu termasuk hal-hal kecil
7. Tidak mau mengungkapkan janji palsu jadi tidak mudah memberi janji
8. Tak ingin menyusahkan seseorang yang dicintainya
9. Tidak punya alasan mengapa bisa menyukai banget
10. Jadi selalu menyenangkan untuk diajak ngobrol
sumber gambar: http://3.bp.blogspot.com |
11. Ingin selalu bertemu sampai cari-cari alasan
12. Suka menanyakan segala hal tentang seseorang yang disukainya
13. Cemburu
14. Memberikan hadiah atau bunga
15. Adanya PDKT ke seseorang yang disukai
16. Lebih rapi, modis, dan wangi, intinya lebih memikirkan penampilannya apalagi ketika bertemu orang yang disukainya
17. Suka curi-curi pandang
18. Suka salting
19. Bersikap lebih romantis untuk seseorang yang disukainya
20. Selalu ingin tahu kabarnya
21. Berusaha kenal temen-teman dari seseorang yang disukainya
22. Mencari info tentang orang yang disukainya lewat sahabatnya
23. Suka gelisah dan khawatir kalau tak ada kabar
24. Suka tawari antar-jemput dengan senang
sumber gif: http://1.bp.blogspot.com |
Ada berapa ciri-ciri tuh yang nyantol...?
Yap... Jadi sebenarnya, apa si dia atau kamu sih yang sedang jatuh cinta?